Higginbotham: MU Harus Cari Bek Pengganti Blind
Editor Bolanet | 12 Mei 2016 10:33
Menurut Higginbotham, Blind bukan merupakan seorang bek tengah yang mumpuni lantaran ia tidak memiliki tinggi badan yang ideal.
West Ham mengincar Daley Blind semalam, tahu bahwa mereka bisa memanfaatkan tinggi badannya. Jadi itu terbukti, mengingat mereka mencetak gol dari bola umpan silang. Smalling mengatasi situasi itu dengan baik, namun tidak dengan Blind, tutur Higginbotham di Guardian.
Ketika saya melihat Blind, saya kira ia amat bagus ketika menguasai bola amat cerdas dan pandai membaca situasi. Namun saa kira ia lebih baik bermain sebagai sweeper di skema tiga bek. Karena ketika lawan mengincarnya, ia ada dalam masalah. Ini tidak ada hubungannya dengan kemampuannya, namun dengan fisiknya.
Itulah mengapa saya kira United membutuhkan seorang bek tengah untuk menemani Smalling musim depan. Semua tim top punya dua bek tengah di tim mereka, seperti Wes Morgan dan Robert Huth, atau Jan Vertonghen dan Toby Alderweireld. Empat bek tersebut tinggi, kuat, dan siap menghalau bola udara. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









