Hyypia: Salah Tak Tunjukkan Potensinya di Chelsea
Rero Rivaldi | 4 Juli 2017 13:30
Bola.net - - Mantan pemain , Sami Hyypia, mengaku yakin bahwa Mohamed Salah akan bisa memberikan kontribusi yang luar biasa di Anfield.
Salah sempat bermain di Inggris bersama Chelsea usai meninggalkan Basel. Namun ia gagal membuktikan kemampuannya, sebelum akhirnya kembali menunjukkan aksi terbaik kala bermain di Serie A bersama Fiorentina dan AS Roma.
Dan belum lama ini, Liverpool meresmikan transfer Salah dari tim ibu kota, dengan nilai yang membuatnya memecahkan rekor pembelian termahal, yang sebelumnya dipegang Andy Carroll.
Hyypia mengatakan di 5Times: Pembelian Salah, itu adalah manuver agresif dan kekuatan terbesarnya ada di sisi ofensif, dan dia akan memberikan kecepatan di lini depan - dan dia serta Mane bermain di sisi yang sama.
Empat bek lawan harusnya khawatir dengan kecepatan keduanya, jadi ini manuver ofensif.
Saya kira Salah sudah banyak berkembang ketimbang saat ia masih di Chelsea, di mana ia tak bisa menunjukkan level permainan yang benar dan akhirnya dipinjamkan demi mendapat pengalaman.
Saya kira dia jauh lebih baik dibanding beberapa tahun silam di Chelsea.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










