Ibrahimovic Beri Angin Segar Soal Pemulihan di MU
Rero Rivaldi | 9 Oktober 2017 12:55
Bola.net - - Striker Manchester United, Zlatan Ibrahimovic, dikabarkan sudah mengalami perkembangan pesat dalam proses pemulihan cedera lututnya, dengan kembali berlatih di lapangan latihan klub setiap hari.
Pemain Swedia dilepas pada Juli silam usai mengalami cedera ligamen setelah cedera di pertandingan melawan Anderlecht di Liga Europa pada April silam.
Namun demikian, United memberikan Ibrahimovic kontrak setahun di Agustus usai terkesan dengan pemulihannya dan pemain 36 tahun berharap bisa comeback di Desember mendatang.
Ibrahimovic menghabiskan hampir sebagian pemulihannya di Manchester, namun ia juga beberapa kali pulang ke Swedia.
Dan menurut laporan ESPN, pemain Swedia segera memasuki fase berikut dalam pemulihannya dengan berlatih di markas latihan klub setiap hari mulai November, agar bisa kembali fit.
Sebelumnya Andy Cole sempat mengunggah foto dirinya bersama Ibrahimovic berlatih di gym dan sang sriker semakin sering terlihat di markas latihan United belakangan ini.
Sementara itu, pengganti Ibra, Romelu Lukaku, menunjukkan performa apik dengan mencetak 11 gol dalam 10 penampilan untuk Setan Merah sejak direkrut dari Everton.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








