Ingatkan Sanchez dan Ozil, Wenger Sebut Uang Bukan yang Utama
Rero Rivaldi | 6 Desember 2016 12:50
Bola.net - - Arsene Wenger mencoba mengingatkan Mesut Ozil dan Alexis Sanchez, bahwa bermain di memberikan sebuah keuntungan dan prestise yang luar biasa untuk seorang pemain, dan itu lebih berharga dari uang.
Sanchez dan Ozil hingga kini masih belum mengikat kontrak baru di Gunners. Rumor yang beredar mengatakan bahwa keduanya menuntut Arsenal untuk menaikkan gaji mereka hingga mencapai nilai yang hampir setara dengan Paul Pogba di Manchester United.
Namun Wenger mengatakan bahwa Arsenal sudah memberikan sebuah kebanggaan yang tidak ternilai pada dua pemain tersebut.
Saya ingin mengatakan bahwa kemewahan di sepakbola modern tidak hanya soal uang, karena para pemain akan digaji dengan baik di level ini, di manapun mereka bermain, tutur Wenger di Mirror.
Saya secara pribadi percaya - mungkin saya sedikit naif - bahwa ini lebih tentang menyediakan apa yang dibutuhkan para pemain. Ini tentang nilai-nilai yang dimiliki klub, cara klub memiliki ambisi, cara klub menghormati pemain. Jadi menurut saya, itu lebih penting untuk saat ini dan para pemain harus mempertimbangkannya.
Kami punya uang dengan jumlah yang cukup untuk semua orang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






