Ingin Juara, Liverpool Disarankan Belanja Bek Kiri Januari Nanti
Afdholud Dzikry | 16 November 2016 15:26
Bola.net - - Legenda Liverpool, John Barnes menilai bahwa The Reds harus masuk ke bursa transfer Januari ini dan mendapatkan bek kiri baru bila ingin bersaing dalam perebutan juara Premier League musim ini.
Liverpool dinilai butuh bek kiri baru setelah Alberto Moreno gagal mengesankan Jurgen Klopp. Bahkan saking kecewanya, Klopp sampai memainkan James Milner di posisi itu.
Meskipun Milner mampu membuktikan kemampuannya di posisi barunya itu, namun Barnes masih menilai bahwa Klopp harus belanja bek kiri pada Januari nanti.
Saya pikir jelas dengan enam pekan sebelum bursa transfer, semoga kami masih ada di puncak klasemen, kami perlu untuk pergi mendapatkan bek kiri, ujarnya kepada talkSPORT.
James Milner telah melakukan pekerjaannya dengan baik dan kami telah melakukannya dengan baik tanpa seorang bek kiri. Tapi saya pikir bila kami berpikir kai bisa juara, maka kami perlu untuk mendapatkan bek kiri baru, sambungnya.
Liverpool sendiri saat ini tengah memuncaki klasemen sementara Premier League dengan 26 poin. Mereka unggul satu poin dari Chelsea yang berada di posisi kedua.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:08 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28
LATEST UPDATE
-
Dikritik Tak Mempan, Vinicius Junior Tampil Brilian untuk Real Madrid
Liga Champions 23 Oktober 2025, 12:19 -
Juventus Kalah Lagi, Dusan Vlahovic Geram: Standar Klub Ini Bukan Seperti Itu!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:54 -
Kalah Tipis dari Real Madrid, Igor Tudor: Juventus Layak Dapat Lebih!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:53 -
Jadwal Liga Europa Pekan Ini Live di SCTV, 23-24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 23 Oktober 2025, 11:39 -
Jadwal dan Hasil Lengkap Pertandingan Wakil Indonesia di French Open 2025
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025, 11:38 -
Menang 5-1 atas Ajax Amsterdam, Chelsea 'Dibantu' Dewi Fortuna
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:35 -
Link Live Streaming Pertandingan French Open 2025 di Vidio, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025, 11:34 -
Jadwal Lengkap Pertandingan French Open 2025, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025, 11:33
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04