Ini Hasil Analisa Wenger dari Duel Lawan City
Dimas Ardi Prasetya | 28 Februari 2018 18:47
Bola.net - - Arsene Wenger mengisyaratkan dirinya cukup senang dengan sejumlah aspek yang ditunjukkan saat melawan Manchester City dan menyebut timnya hanya perlu memanfaatkan momen yang krusial sebaik mungkin.
Arsenal tampil tak maksimal saat berhadapan dengan City di final EFL Cup akhir pekan kemarin di Stadion Wembley. Mereka akhirnya dibabat oleh pasukan Josep Guardiola dengan skor telak 3-0.
Alhasil penampilan The Gunners saat itu mendapatkan kritikan bertubi-tubi. Tak hanya dari para fans tapi juga dari para pandit seperti Gary Neville dan legenda Arsenal sendiri seperti Paul Merson.
Wenger lantas membeberkan hasil analisanya atas pertandingan tersebut. dikatakannya, The Gunners kalah karena timnya tak mendapatkan keuntungan di saat-saat yang menentukan.
Kami sangat kecewa setelah kalah dalam pertandingan penting. Kami harus pulih dari itu dan bersiap menghadapi tantangan berikutnya bersama-sama, serunya seperti dilansir Sportsmole.
Itu adalah pertandingan yang ketat sampai 2-0. City memiliki tiga tembakan tepat sasaran dan kami memiliki dua saja, tutur Wenger.
Kami harus mengubah momen yang menentukan menjadi menguntungkan. Kami bermain dengan sedikit khawatir dan kami perlu memiliki lebih banyak kebebasan, terangnya.
Setelah ini Arsenal akan berduel lagi dengan City di pentas Premier League. Pertandingan itu akan digelar di Emirates Stadium, Jumat dini hari WIB.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







