Ini Yang Bikin Cahill Senang Dengan Chelsea Sekarang
Afdholud Dzikry | 3 Januari 2017 13:00
Bola.net - - Pemain bertahan Chelsea, Gary Cahill mengatakan dirinya senang dengan performa yang ditunjukkan The Blues akhir-akhir ini. Termasuk saat mengalahkan Stoke City dengan skor 4-2.
Kemenangan atas Stoke akhir pekan lalu itu membuat The Blues terus memuncaki klasemen sementara dan menjaga jarak dari Liverpool.
Meskipun pada pertandingan itu the Blues harus kebobolan dua gol, namun Cahill mengaku senang dengan respon yang ditunjukkan timnya. Bahkan mereka juga mampu mengunci kemenangan, terlepas dari dua gol yang bersarang di gawang mereka.
Dua gol itu membuat mereka kini baru kebobolan empat gol dari 13 pertandingan terakhir dan juga memiliki rekor pertahanan terbaik di Premier League.
Lihatlah statistik. Kami lebih dari sekedar senang dengan cara kami bertahan. Kami membiarkan dua gol masuk ke gawang kami, tapi kami memenangi pertandingan dan itulah yang terpenting, kami hanya ingin terus mempertahankan catatan itu, terangnya.
Kami memainkan sepakbola yang bagus dalam banyak kesempatan, kami memenangi pertandingan dan tentu saja kami senang dengan itu, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










