Inter Beri Deadline MU Terkait Perisic
Serafin Unus Pasi | 30 Juni 2017 10:50
Bola.net - - Klub Serie A, Inter Milan dikabarkan sudah memberikan tenggat waktu bagi Manchester United untuk mendatangkan Ivan Perisic. Kubu Nerrazurri hanya memberikan waktu hingga hari Sabtu (1/7) bagi MU untuk menuntaskan transfer Perisic jika tidak sang pemain akan dipertahankan kubu Inter.
Nama Perisic memang kerap dikabarkan menjadi salah satu target transfer Manchester United pada musim panas ini. Pemain Timnas Kroasia itu disebut merupakan pemain yang diinginkan Jose Mourinho untuk berada di Old Trafford musim depan.
Meski rumor itu sudah beredar cukup lama, namun belum ada langkah konkret dari setan merah untuk mendatangkan pemain 28 tahun tersebut. Hal ini dikarenakan setan merah keberatan dengan banderol transfer sang pemain yang mencapai angka 44 Juta Pounds.
Menurut laporan yang dilansir Gazzetta Dello Sport, kubu Inter Milan disebut tidak akan merubah pikiran mereka mengenai banderol transfer sang pemain. Oleh karenanya mereka meminta MU untuk segera menebus banderol Perisic secepatnya.
Kubu Inter kabarnya hanya memberikan batas waktu bagi MU untuk menyelesaikan transfer Perisic hingga tanggal 1 Juli nanti. Jika mereka tidak melakukan tindakan apa-apa, maka kubu Inter dipastikan akan menutup pintu transfer untuk Perisic.
Pelatih baru Inter Milan, Luciano Spalletti sendiri kabarnya ingin memasukan Perisic dalam rencananya musim depan. Oleh karenanya jika MU tidak jadi membeli Perisic, maka kubu Inter akan memperpanjang kontrak sang pemain.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




