Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, Moji, dan Vidio, 27 - 28 April 2024
Ari Prayoga | 28 April 2024 15:12
Bola.net - Jadwal siaran langsung Premier League musim 2023/2024 di SCTV pekan ini, 27 hingga 28 April 2024. Siaran langsung Liga Inggris di SCTV adalah duel Everton vs Brentford.
Selain SCTV dan Vidio, pertandingan Premier League musim 2023/2024 juga bisa disaksikan lewat Moji dan Nex Parabola.
Everton menjamu Brentford dalam laga pekan 35 Premier League 2023/2024 di Emirates Stadium, Sabtu (27/4/2024) malam WIB. Duel ini berakhir dengan skor 1-0.
Gol Idrissa Gueye di menit ke-60 sudah cukup untuk membawa Everton meraih kemenangan sekaligus mengamankan mereka dari jerat degradasi.
Aston Villa vs Chelsea

Laga lainnya adalah Aston Villa vs Chelsea, siaran langsung Moji. Duel di Villa Park pada Minggu (28/4/2024) dini hari WIB ini berakhir imbang 2-2.
Aston Villa unggul dua gol lebih dulu hingga turun minum lewat gol bunuh diri Marc Cucurella dan aksi Morgan Rogers. Namun, Chelsea bangkit di babak kedua dan menyamakan skor berkat gol Noni Madueke dan Conor Gallagher.
Berkat hasil ini, Aston Villa masih tertahan di peringkat empat klasemen dengan poin 67. Sementara itu, Chelsea yang baru bermain 33 kali menduduki peringkat sembilan dengan poin 48.
Nottingham Forest vs Manchester City

Satu lagi laga yang bakal disiarkan langsung oleh Moji adalah Nottingham Forest vs Manchester City. Duel ini bakal digelar di City Ground pada Minggu (28/4/2024) mulai jam 22.30 malam WIB.
Nottingham Forest sedang tidak dalam performa terbaiknya. Forest tak bisa menang dalam tiga laga terkini, termasuk ketika kalah 0-2 di markas Everton pekan lalu.
Sementara itu, Man City sedang menginjak gas penuh dalam perburuan juara. Mereka baru saja membantai tuan rumah Brighton dengan skor mentereng 4-0.
Jadwal Premier League di SCTV, Moji, dan Nex Parabola

Sabtu, 27 April 2024
- 18.30 WIB - West Ham 2-2 Liverpool - Champions TV 5, Vidio
- 21:00 WIB - Manchester United 1-1 Burnley - Champions TV 5, Vidio
- 21:00 WIB - Newcastle 5-1 Sheffield United - Champions TV 6, Vidio
- 23:30 WIB - Everton 1-0 Brentford - SCTV, Vidio
Minggu, 28 April 2024
- 02:00 WIB - Aston Villa 2-2 Chelsea - Moji, Champions TV 5, Vidio
- 20:00 WIB - Tottenham vs Arsenal - Champions TV 5, Vidio
- 22:30 WIB - Nottingham Forest vs Manchester City - Moji, Champions TV 5, Vidio
Yuk simak jadwal lengkap siaran langsung dan live streaming pekan ke-35 Premier League 2023/2024 di bawah ini ya Bolaneters.
Sabtu, 27 April 2024

- 18.30 WIB - West Ham 2-2 Liverpool - Champions TV 5, Vidio
- 21:00 WIB - Fulham 1-1 Crystal Palace - Vidio
- 21:00 WIB - Manchester United 1-1 Burnley - Champions TV 5, Vidio
- 21:00 WIB - Newcastle 5-1 Sheffield United - Champions TV 6, Vidio
- 21:00 WIB - Wolverhampton 2-1 Luton Town - Vidio
- 23:30 WIB - Everton 1-0 Brentford - SCTV, Vidio
Minggu, 28 April 2024

- 02:00 WIB - Aston Villa 2-2 Chelsea - Moji, Champions TV 5, Vidio
- 20:00 WIB - Bournemouth vs Brighton - Vidio
- 20:00 WIB - Tottenham vs Arsenal - Champions TV 5, Vidio
- 22:30 WIB - Nottingham Forest vs Manchester City - Moji, Champions TV 5, Vidio
Klasemen Premier League 2023/2024
Top Skor Premier League 2023/2024

20 Gol - Erling Haaland (Manchester City), Cole Palmer (Chelsea)
19 Gol - Ollie Watkins (Aston Villa), Alexander Isak (Newcastle)
18 Gol - Dominic Solanke (Bournemouth)
17 Gol - Mohamed Salah (Liverpool)
16 Gol - Phil Foden (Manchester City), Jarrod Bowen (West Ham)
15 Gol - Son Heung-min (Tottenham)
14 Gol - Bukayo Saka (Arsenal)
12 Gol - Chris Wood (Nottingham Forest)
11 Gol - Darwin Nunez (Liverpool), Matheus Cunha (Wolverhampton), Kai Havertz (Arsenal), Jean-Phillipe Mateta (Crystal Palace), Hwang Hee-chan (Wolverhampton)
10 Gol - Richarlison (Tottenham), Anthony Gordon (Newcastle), Nicolas Jackson (Chelsea), Yoane Wissa (Brentford), Diogo Jota (Liverpool), Leon Bailey (Aston Villa), Leandro Trossard (Arsenal), Bruno Fernandes (Manchester United)
9 Gol - Elijah Adebayo (Luton Town), Douglas Luiz (Aston Villa), Carlton Morris (Luton Town)
8 Gol - Julian Alvarez (Manchester City), Joao Pedro (Brighton), Rodrigo Muniz (Fulham), Bryan Mbeumo (Brentford), Luis Diaz (Liverpool), Martin Odegaard (Arsenal), Eberechi Eze (Crystal Palace), Rasmus Hojlund (Manchester United), Antoine Semenyo (Bournemouth), Callum Wilson (Newcastle).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


