Jadwal Siaran Langsung FA Cup di RCTI Hari Ini, Sabtu 19 Maret 2022
Ari Prayoga | 19 Maret 2022 08:43
Bola.net - Jadwal siaran langsung babak perempat final Piala FA di RCTI hari ini, 20 Maret 2022. Siaran langsung FA Cup di RCTI hari ini adalah duel seru antara Middlesbrough vs Chelsea.
Laga-laga Piala FA juga disiarkan secara langsung di beIN Sports dan bisa disaksikan secara live streaming di Vidio.
Di tengah prahara Roman Abramovich, Chelsea tetap tampil hebat di atas lapangan. Tengah pekan kemarin, pasukan Thomas Tuchel memastikan kelolosan dari babak 16 besar Liga Champions.
Meski demikian, Chelsea wajib mewaspadai Middlesbrough. Pasalnya, tim Inggris Utara itu bisa sampai perempat final setelah mengalahkan lawan-lawan berat di babak sebelumnya, yakni Manchester United dan Tottenham.
Simak jadwal lengkap siaran langsung babak perempat final Piala FA di bawah ini ya Bolaneters:
Jadwal Siaran Langsung Piala FA di RCTI Hari Ini
Minggu, 20 Maret 2022
00:15 WIB - Middlesbrough vs Chelsea - RCTI, beIN Sports 1
Jadwal Piala FA Minggu, 20 Maret 2022
00:15 WIB - Middlesbrough vs Chelsea - RCTI, beIN Sports 1
19:30 WIB - Crystal Palace vs Everton - beIN Sports 1
22:00 WIB - Southampton vs Manchester City - beIN Sports 1
Jadwal Piala FA Senin, 21 Maret 2022
01:00 WIB - Nottingham Forest vs Liverpool - RCTI, beIN Sports 1
DISCLAIMER: Jadwal pertandingan dan siaran langsung dapat berubah sewaktu-waktu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Persebaya vs Arema: Walau Skuad Pincang, Singo Edan Tetap Pede Bisa Hapus Kutukan
Bola Indonesia 22 November 2025, 12:54
-
Liverpool Mendadak Ikuti Man United Dalam Perburuan Striker Crystal Palace
Liga Inggris 22 November 2025, 12:10
-
Ini Alasan Timur Kapadze Ogah jadi Asisten Cannavaro, dan Kode untuk PSSI
Bola Indonesia 22 November 2025, 11:37
-
Barcelona Cari Mesin Gol Baru, Harry Kane Jadi Bidikan Nomor Satu?
Liga Spanyol 22 November 2025, 09:32
-
Hasil Latihan Ketiga Formula 1 GP Las Vegas 2025: George Russell dan Max Verstappen Berkuasa
Otomotif 22 November 2025, 08:50
LATEST EDITORIAL
-
8 Pelatih yang Pernah Tangani Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 22:07
-
Derby della Madonnina: 5 Legenda yang Pernah Membela Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 21:12












