James Rodriguez Gabung Everton, Warganet: Beneran Main di Liverpool, Kan?
Yaumil Azis | 8 September 2020 07:00
Bola.net - James Rodriguez akhirnya benar-benar meninggalkan Real Madrid. Gelandang berkebangsaan Kolombia tersebut kini memperkuat klub Premier League, Everton.
Sang pemain diikat dengan kontrak berdurasi dua tahun. Dalam perjanjian tertulis itu juga tercantum opsi perpanjang kontrak selama setahun lagi, sehingga James bisa bermain di Everton hingga 2023.
Semenjak kehadiran Zinedine ZIdane, James Rodriguez kerap kesulitan mendapatkan tempat di Real Madrid. Bahkan James sempat menjalani masa pinjaman di Bayern Munchen selama dua musim.
Pada musim kemarin, ia hanya mencatatkan 14 penampilan di semua kompetisi. Transfer ini jelas membuat James menjadi lega. Apalagi dirinya bereuni dengan mantan pelatihnya di Real Madrid dulu, Carlo Ancelotti.
Sontak Netizen bereaksi setelah transfer ini rampung. Mereka mencurahkan reaksinya lewat media sosial Twitter begitu kabar mengenai kedatangan James Rodriguez diumumkan secara resmi.
Scroll ke bawah untuk membaca informasi selengkapnya.
James Punya Banyak Followers Ketimbang Everton
Peningkatan Jumlah Followers dalam Sejam
Semoga Tidak Bermain Buruk
Ngecek Handphone dan... Kecewa
Sudah Lewat Masanya
Tetap Klub Kecil
Cuma Terbantu Nama Besar
James Bermain di Liverpool... Tapi Bersama Everton
(Twitter)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

