Jelang Boxing Day, Dua Pemain Man City Positif COVID-19
Richard Andreas | 25 Desember 2020 19:26
Bola.net - Sebuah kabar buruk kembali menimpa Manchester City. Dua penggawa mereka dinyatakan positif mengidap COVID-19.
Manchester City saat ini berada dalam kondisi yang kurang baik. Tim besutan Pep Guardiola itu terdampar di peringkat delapan klasemen sementara EPL.
The Citizens enggan berdiam diri di posis itu. Sehingga mereka berencana untuk kembali ke papan atas EPL mulai periode natal ini.
Namun City kembali mendapatkan masalah. Karena dua pemain mereka dinyatakan positif COVID-19 baru-baru ini.
Siapa dua pemain City yang terkena virus itu? Simak informasinya di bawah ini
Dua Pemain
Dalam keterangan resmi mereka, City mengonfirmasi bahwa Gabriel Jesus dan Kyle Walker harus absen beberapa saat karena mengidap COVID-19.
"Manchester City FC bisa mengonfirmasi bahwa Gabriel Jesus, Kyle Walker dan dua orang staff telah positif mengidap COVID-19."
"Keempat orang tersebut kini tengah melakukan isolasi mandiri sesuai dengan ketentuan dan protokol karantina di Inggris."
Pengganti
Manchester City sendiri tidak terlalu cemas dengan absennya dua pemain ini.
Di posisi striker, Sergio Aguero sudah pulih dari cedera. Sehingga ia diprediksi akan mengambil alih posisi striker utama City.
Sementara Joao Cancelo kemungkinan akan didapuk menjadi pengganti sementara Walker.
Laga Berikutnya
Manchester City sendiri akan melakoni laga kandang di akhir pekan nanti.
The Citizens bakal berhadapan dengan West Bromwich Albion.
Sumber: Manchester City FC
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







