Juventus Masih Mungkin Lepas Bonucci ke Chelsea
Editor Bolanet | 8 Oktober 2016 00:30
Chelsea yang saat ini masih tertinggal di peringkat tujuh klasemen sementara dipercaya ingin membenahi lini pertahanan. Bonucci merupakan salah satu target Antonio Conte pada bursa transfer musim dingin.
Chelsea dikabarkan siap menjadikan Bonucci bek termahal di dunia. Pemilik Chelsea, Roman Abramovich, disebut siap menggelontorkan dana senilai 60 juta pounds untuk mendapatkan bek 29 tahun tersebut.
Menurut klaim The Sun, Juventus siap menerima pinangan Chelsea jika tawaran yang diajukan sesuai dengan harapan. Juara Serie A musim lalu tersebut dikatakan siap melepas Bonucci asal mendapat Cesc Fabregas ditambah dengan uang tunai termahal di dunia dalam pembelian pemain belakang.
Juve dipercaya ingin mendapatkan Fabregas karena membutuhkan gelandang untuk menggantikan Claudio Marchisio yang saat ini masih mengalami cedera. Masih berusia 29 tahun, Fabregas dinilai masih punya masa produktif cukup panjang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








