Kante Ungkap Sulitnya Adaptasi dengan Formasi Conte
Rero Rivaldi | 1 Februari 2017 13:10
Bola.net - - N'Golo Kante mengungkap bagaimana ia mengubah permainannya, sejak pindah ke dari Leicester.
Kante bergabung dengan Chelsea usai ia membantu Leicester untuk memenangkan Premier League musim lalu. Sejak saat itu pemain Prancis tampil impresif di lini tengah dan membantu timnya kini unggul sembilan angka di puncak klasemen.
Namun sang gelandang sudah bermain di posisi yang sedikit berbeda musim ini. Dan ia lantas mengungkap bagaimana ia beradaptasi dengan formasi 3-4-3 ala Conte.
Di Leicester, kami terus bermain rapat dan maju ketika menguasai bola dengan serangan balik, tutur Kante di laman resmi klub.
Di Chelsea, kami menggunakan formasi yang berbeda. Cara saya bermain adalah melindungi tiga bek kami, mengontrol keseimbangan permainan dari tengah, dan juga mencari ruang untuk para penyerang dengan umpan saya.
Saya bahagia di posisi ini dan dengan cara saya bermain sekarang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






