'Keluarga Glazer Tak Punya Niat Jual United'
Editor Bolanet | 22 Juli 2013 15:15
Hal itu ditegaskan oleh chief executive Setan Merah, Ed Woodward. Kesimpulan tersebut didapatnya dari pembicaraan sehari-hari dengan Joel Glazer - satu dari tiga bersaudara Glazer yang secara efektif memiliki United usai dibeli sang ayah, Malcolm Glazer.
Woodward mengaku tak punya keraguan sedikit pun tentang komitmen jangka panjang keluarga Glazer pada klub, meski nilai United sudah meroket melebihi angka 1 triliun poundsterling dan menarik minat pembeli dari China serta Qatar.
Mereka adalah pemilik jangka panjang, bersama-sama dengan pemegang saham lainnya. Mereka kali pertama membeli klub delapan tahun lalu dan tak akan pergantian apapun untuk bertahun-tahun ke depan, yakin Woodward. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Masih Jadi Raja Bola Mati: Sulit Dihentikan Meski Lawan Tahu Polanya
Liga Inggris 23 Januari 2026, 10:47
-
Pamit dari Manchester United, Casemiro Bakal Berlabuh ke Klub Ini?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 10:14
-
Cole Palmer ke Manchester United? Isu 'Kangen Rumah' Buka Peluang Transfer
Liga Inggris 23 Januari 2026, 09:42
LATEST UPDATE
-
Menengok Karier Casemiro di Man United: 4 Musim, 2 Trofi, dan Segudang Kerja Keras
Liga Inggris 23 Januari 2026, 11:43
-
Kabar Baik MU! Kobbie Mainoo Segera Perpanjang Kontrak di Old Trafford
Liga Inggris 23 Januari 2026, 11:35
-
Casemiro Cabut, Manchester United Prioritaskan Rekrut Gelandang Ini?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 11:23
-
Siap Sambut Era Baru, Ini 6 Potret Livery Mobil Mercedes AMG Petronas di Formula 1 2026
Otomotif 23 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





