Kemahalan, Manchester United Batal Rekrut Victor Osimhen?
Serafin Unus Pasi | 12 Maret 2023 14:41
Bola.net - Rumor Manchester United akan mendatangkan Victor Osimhen di musim panas nanti nampaknya batal terjadi. Sang striker dilaporkan batal direkrut Manchester United di musim panas nanti.
Manchester United saat ini sedang berburu striker baru. Mereka butuh mesin gol yang bisa menggantikan peran Cristiano Ronaldo di lini serang mereka.
United dilaporkan sedang mengarahkan radar mereka ke Italia. Setan Merah dilaporkan tertarik untuk merekrut Victor Osimhen yang belakangan ini sedang menggila bersama Napoli.
Dilansir Calciomercato, transfer Osimhen ke MU ini terancam batal. Setan Merah dilaporkan tidak mau menebus mahar transfer sang striker yang dinilai kemahalan.
Simak situasi transfer Osimhen selengkapnya di bawah ini.
Mahar Terlalu Tinggi
Menurut laporan tersebut, Napoli telah menetapkan mahar transfer untuk Osimhen. Mereka hanya mau melepaskan sang striker di angka 150 juta Euro.
Bagi Napoli, Osimhen adalah penyerang kelas dunia. Sangat sulit mencari pemain pengganti sang striker saat ini.
Itulah mengapa mereka membanderolnya di angka 150 juta Euro karena mereka tahu pengganti Osimhen nanti tentu akan memiliki mahar transfer yang sangat mahal.
Coba Nego
Laporan tersebut mengklaim bahwa Manchester United akan mencoba menego Napoli. Mereka menilai harga sang striker kemahalan.
MU dilaporkan hanya mau membayar di kisaran 100 juta Euro. Mereka menilai harga itu layak untuk mendapatkan striker sekelas Osimhen.
Jika Napoli pada akhirnya keras kepala dan tidak mau menjual sang striker di bawah 150 juta Euro, maka MU akan mundur perlahan dan mencari striker baru.
Opsi Pengganti
Selain Osimhen, Manchester United sudah memiliki kandidat lain untuk pos striker mereka.
Tim berjuluk Setan Merah itu dilaporkan akan mencoba merekrut Harry Kane dari Tottenham.
Klasemen Premier League
(Calciomercato)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03
LATEST UPDATE
-
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Man of the Match Eintracht Frankfurt vs Liverpool: Virgil van Dijk
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:05 -
Man of the Match Galatasaray vs Bodo/Glimt: Victor Osimhen
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:00 -
Man of the Match Athletic Bilbao vs Qarabag: Gorka Guruzeta
Liga Champions 23 Oktober 2025, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04