Kemarin Brentford, Sekarang Brighton, Dua Tim 'Medioker' yang Buat Liga Inggris Makin Seru!
Richard Andreas | 4 Januari 2023 06:48
Bola.net - Bukan hanya Brentford yang jadi tim kejutan di Liga Inggris 2022-2023. Ada tim papan tengah lainnya yang juga kerap kali menjegal tim-tim lebih kuat, yaitu Brighton.
Dua tim ini kerap kali jadi batu sandungan untuk tim-tim yang di atas kertas jauh lebih kuat. Brentford lebih sering melakukannya, tapi kini Brighton menorehkan catatan yang hampir sama.
Selasa (3/1/2023) kemarin, Brentford membekuk Liverpool dengan skor meyakinkan 3-1 dalam duel lanjutan Liga Inggris musim ini.
Terkini, Rabu (4/1/2023), giliran Brighton yang menaklukkan Everton dengan skor meyakinkan 4-1. Dua tim 'medioker' ini berhasil membekuk duo Merseyside dengan meyakinkan.
Brighton kalahkan Everton
Brighton menyambangi Everton di Goodison Park. Di atas kertas, skuad Everton harusnya lebih bagus dan lebih layak didukung bakal memenangi pertandingan.
BIar begitu, Brighton datang dengan agresivitas dan taktik yang tepat untuk melukai Everton. Pemain-pemain Everton membuat kesalahan sendiri, Brighton memaksimalkannya denganbalik.
Kali ini empat gol Brighton dicetak oleh empat pemain berbeda, dimulai dari Kaoru Mitoma (14'), Evan Ferguson (51'), Solly March (54'), dan Pascal Gross (57').
Emang dua tim nih harus diperhatikan
Laju para giant killer!
Everton harusnya malu
Harus direkrut nih
Sumber: Bola, Twitter
Jangan lewatkan ya, Bolaneters!
- Rekap Hasil Liga Inggris 2022-2023 Tadi Malam: Arsenal Tertahan!
- Update Klasemen Premier League 2022/2023
- Hasil Lengkap Liga Inggris 2022-2023: Arsenal Ditahan, Man United Makin Ganas!
- Ingat, Manchester United Dapatkan Christian Eriksen dengan Gratis!
- Pemain Newcastle Bersyukur Timnya Sanggup Lalui Badai Saat Berjumpa Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










