Ketimbang MU, Wonderkid Fulham Ini Lebih Condong ke Tottenham
Serafin Unus Pasi | 27 April 2018 10:43
Bola.net - - Hasrat Manchester United untuk mendapatkan tenaga Ryan Sessegnon terancam kandas. Sang pemain dikabarkan lebih memilih untuk menolak pinangan setan merah dan bergabung dengan rival mereka, Tottenham Hotspur.
Bek berusia 17 tahun itu memang menjadi bahan perbincangan di Championship musim ini. Di usianya yang relatif masih belia, ia sudah menjadi starter reguler di Fulham musim ini.
Performa apik Sessegnon itu kabarnya menarik perhatian Jose Mourinho. Pelatih Portugal itu ingin memproyeksikan sang pemain sebagai pengganti Luke Shaw di sisi kiri pertahanannya.
Namun dilansir dari The Times, niatan Mourinho itu nampaknya bertepuk sebelah tangan. Sang pemain kabarnya kurang tertarik untuk bergabung dengan setan merah musim depan.
Laporan itu menyebutkan prioritas utama Sessegnon adalah bermain dengan Fulham di EPL musim depan. Namun jika The Cottagers gagal promosi, maka ia siap pindah klub di musim panas nanti.
Laporan itu menyebutkan bahwa Sessegnon lebih condong untuk bergabung dengan Tottenham Hotspur. Sessegnon menilai Tottenham lebih punya perhatian khusus kepada karir pemain muda ketimbang MU sehingga ia ingin pindah ke sisi lain kota London pada musim panas nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04
-
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
-
Prediksi AS Monaco vs Tottenham 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 19:16
LATEST UPDATE
-
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27
-
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10
-
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08
-
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58
-
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57
-
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
-
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31
-
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28
-
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04
-
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51
-
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04






