Kiper Celta: Manchester United Tim Favorit
Rero Rivaldi | 4 Mei 2017 09:40
Bola.net - - Kiper Celta Vigo, Sergio Alvarez, mengungkap bahwa Manchester United amat difavoritkan untuk menang di semifinal Liga Europa malam nanti.
Celta akan menjamu United di leg pertama semifinal yang akan dimainkan di Balaidos, sebelum bertandang ke Old Trafford untuk leg kedua pekan depan.
Alvarez mengaku bisa menerima fakta bahwa Celta akan menjadi tim yang tak diunggulkan untuk masuk final, namun ia berkeras bahwa mereka akan terus berjuang hingga akhir, seiring target tim mengejutkan klub juara Inggris 20 kali.
United amat difavoritkan karena bujet dan pemain yang mereka punya, tutur Alvarez di Faro de Vigo.
Namun demikian, kami akan terus berjuang hingga akhir. Kami tengah menjalani mimpi kami, sementara bagi mereka masuk final adalah sebuah kewajiban.
Celta akan menghadapi laga nanti dengan modal kekalahan tiga kali beruntun di La Liga, termasuk ketika dilumat Athletic Bilbao 0-3 pekan lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







