Klasemen Pekan ke-33 Premier League: Arsenal Dekati Chelsea
Asad Arifin | 9 April 2018 07:54
Bola.net - - Kekalahan yang dialami oleh Manchester City atas Manchester United tidak berdampak pada posisi mereka di klasemen Premier League pada pekan ke-33. Man City masih tetap kokoh di puncak klasemen sementara.
Tidak mendapat tambahan poin, artinya Man City tetap mengumpulkan 84 poin ada di puncak. Sementara, tambahan tiga poin membuat United kini menorehkan 71 poin dan semakin mantap di posisi kedua klasemen, unggul empat poin dari para pesaingnya.
Pesaing United adalah Liverpool dan Tottenham Hotspur. Kedua tim sejauh ini sama-sama telah mengumpulkan 67 poin. Dengan catatan, The Reds telah memainkan 33 pertandingan dan Spurs baru 32 kali bertanding, begitu juga dengan United.
Chelsea yang gagal mendapat poin penuh, hanya bermain imbang 1-1 lawan West Ham, kini terancam oleh Arsenal yang menang 3-2 atas Southampton.
The Blues berada di posisi ke-5 dengan koleksi 57 poin, hanya unggul tiga poin saja dibanding Arsenal yang berada di posisi keenam. Namun, sepertinya upaya kedua tim untuk menyodok ke posisi empat besar cukup sulit.
Berikut adalah klasemen Premier League di pekan ke-33:
Jika persaingan gelar juara sudah mengarah ke Man City, tidak demikian dengan tim di papan bawah. Jarak poin cukup ketat, kecuali West Brom yang baru mengumpulkan 21 poin. Stoke City [27 poin], Soton [28 poin], Crystal Palace [31 poin], Huddersfield [32 poin] dan Swansea [32 poin] masih bisa saling gusur.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








