Klasemen Premier League: Liverpool Tinggalkan Man City dan Chelsea
Asad Arifin | 24 September 2018 10:09
Hasil maksimal didapatkan oleh Liverpool pada keenam Premier League musim 2018/19. The Reds memetik kemenangan dengan skor telak 3-0 saat menjamu Southampton pada Sabtu (22/9) malam di Anfield.
Kemenangan tersebut membawa Liverpool kini berada di puncak klasemen dengan raihan 18 poin. Mohamed Salah dan kawan-kawan meraih hasil sempurna dari enam laga yang sudah dimainkan. Liverpool unggul dua poin dari Manchester City di posisi kedua
Man City sukses menikung posisi Chelsea. Pada pekan keenam, Man City menang mudah saat berjumpa Cadriff City dengan skor 5-0. Sementara, The Blues hanya bermain imbang tanpa gol ketika menjadi tamu bagi West Ham.
Arsenal masih mempertahankan performa impresifnya dengan meraih kemenangan 2-0 atas Everton. Lagi-lagi duet Alexandre Lacazette dan Pierre-Emerick Aubameyang menjadi penentu kemenangan The Gunners lewat sumbangan golnya.
Berikut hasil lengkap pekan keenam Premier League:
Klasemen pekan keenam ada di bawah ini
Klasemen Premier League
Sementara Liverpool terus bersinar dan Arsenal mulai menemukan ritme permainan terbaiknya dengan empat kemenangan beruntun, Manchester United masih dalam kondisi labil. United bermain imbang 1-1 saat berjumpa tim promosi Wolves.
Everton yang sempat mengejutkan di awal musim kini juga mulai menurun. The Toffes berada di posisi ke-12, pasca kalah dari Arsenal di pekan enam dengan skor 2-0. Sementara, posisi paling buncit masih dihuni Huddersfield yang belum merasakan kemenangan.
Berikut klasemen selengkapnya:
Simak Video Menarik Ini:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02 -
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Liverpool 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:07
LATEST UPDATE
-
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22 -
IHSG Rebound Pagi Ini, Kamis 23 Oktober 2025: Sektor Properti Pimpin Penguatan Signifikan
News 23 Oktober 2025, 09:34 -
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04