Klopp Masih Belum Tahu Kapan Sturridge Bakal Pulih
Editor Bolanet | 8 November 2015 19:17
Striker berusia 26 tahun tersebut sempat absen lama musim lalu akibat mengalami banyak cedera. Ia pulih pada musim ini dan sempat berlaga beberapa kali. Namun ketika Klopp tiba di Anfield pada awal Oktober kemarin, ia kembali mengalami cedera. Kali ini lututnya yang mengalami masalah.
Klopp lantas memberikan keterangan lagi terkait cedera striker timnas Inggris tersebut. Ia mengakui bahwa untuk saat ini, ia masih belum tahu dengan pasti kapan Sturridge bakal bisa merumput kembali.
Saya rasa Sturridge akan segera kembali. tapi segera itu relatif dan saya sebenarnya tak tahu kapan ia akan kembali. Ia belum kembali secepat yang kami kira, namun kami tak bisa menekannya. Yang bisa saya katakan hanyalah pada saat ini ia sudah kembali berlatih setelah empat pekan. Jadi tentu saja ia butuh waktu agar kami bisa mengembalikan kebugarannya, terang manajer asal Jerman ini seperti dikutip The Mirror.
Segera setelah ia kembali berlatih, saya akan berbicara tentang kapan ia akan bisa bermain. Untuk saat ini ia seperti sedang menjalani liburan musim panas. Ia butuh berlatih keras sebelum saya bisa benar-benar bisa membahas kapan ia bisa bermain, tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Liverpool Sanggah Rumor Transfer Pato
- Corinthians: Liverpool Belum Tawar Pato
- Alan Pardew: Jurgen Klopp Mirip Saya
- Klopp: Henderson Kapten Liverpool
- Coutinho Siap Tampil Kontra Palace
- Klopp: Terima Kasih, Rodgers
- Presiden Cotinthians Klaim Sudah Sepakat dengan Liverpool Perihal Pato
- Klopp Berkeras Liverpool Tak Butuh Perombakan Besar-besaran
- Duo Clyne-Moreno Semakin Yahud
- Mignolet Akui Klopp Bawa Spirit Baru di Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo
Liga Champions 22 Januari 2026, 06:16
-
Hasil Atalanta vs Bilbao: Comeback Dramatis, Athletic Menang 3-2 di Bergamo
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:45
-
Hasil Newcastle vs PSV: The Magpies Tampil Perkasa Menang Tiga Gol Tanpa Balas
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:24
-
Hasil Slavia Praha vs Barcelona: Drama Enam Gol, Blaugrana Menang 4-2 di Praha
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:20
-
Hasil Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo Bawa The Blues Raih Kemenangan Tipis
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Hasil Bayern vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane Jadi Pembeda di Allianz Arena
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



