Klopp Senang Dengan Debut Alisson di Liverpool
Aga Deta | 5 Agustus 2018 05:15
Bola.net - - Alisson Becker sudah menjalani debutnya di . Manajer Jurgen Klopp mengaku sangat senang dengan aksi Alisson pada laga debutnya tersebut.
Alisson datang ke Liverpool dari AS Roma pada dengan biaya seharga 62,5 juta euro. Kiper internasional Brasil itu sebelumnya tidak terlibat dalam tur pramusim The Reds di Amerika Serikat.
Hal itu karena sang kiper masih menghabiskan liburan setelah membela Brasil di Piala Dunia 2018. Alisson akhirnya menjalani debutnya di Liverpool pada laga persahabatan melawan Napoli di Stadion Aviva, Dublin.
Debut Alisson bersama Liverpool itu berlangsung mulus. Selain mengemas clean-sheet, Alisson turut membantu meraih kemenangan telak 5-0 atas Napoli.
Simak komentar Klopp berikut ini.
Komentar Klopp

Semua orang bisa membayangkan bagaimana rasanya memainkan pertandingan pertama Anda setelah semua yang telah ditulis tentang dia.
Napoli adalah tim terkuat yang kami mainkan sejauh ini dan mereka hampir memiliki skuat penuh di sini. Dia sangat waspada akan semua situasi ketika dibutuhkan di belakang lini belakang yang tinggi.
Kami sering melibatkannya dalam membangun permainan dan kami hanya perlu membiasakannya dengan hal itu. Tapi ada banyak situasi yang bagus. Dia menangkap bola di saat-saat yang menentukan dan saya benar-benar senang.
Gol Liverpool

Video Menarik

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







