Kolo Toure Optimis Gerrard Bisa Hadapi Kegagalan di FA Cup
Editor Bolanet | 21 April 2015 05:17
Dipastikan pula bahwa Gerrard akan meninggalkan The Reds tanpa 'hadiah' spesial. Meski diliputi kekecewaan, Kolo Toure yakin rekannya itu bisa fokus menyelesaikan musim ini sebaik mungkin dan tidak terganggu dengan kekalahan tersebut.
Gerrard baik-baik saja. Tentu saja ia sedih, seperti semua pemain di ruang ganti, tapi ia sudah menjadi bagian dari sepakbola selama bertahun-tahun dan ia tahu bagaimana menangani situasi seperti ini. ujar pemain belakang itu pada PA.
Setelah ini, Liverpool akan kembali ke Premier League dan menghadapi dua laga tandang secara beruntun. Dimulai dengan West Brom (25/04) lalu menghadapi Hull City (29/04). [initial]
(spm/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pesan Carragher pada Liverpool: Jangan Sampai Arsenal Juara!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:28 -
Dilema Besar Arne Slot: Saatnya Coret Mohamed Salah atau Alexander Isak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 05:37 -
Jurgen Klopp Ungkap Alasan Tolak Tawaran Manchester United pada 2013
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 00:31 -
Jurgen Klopp Tak Menutup Pintu untuk Kembali Latih Liverpool
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 00:16
LATEST UPDATE
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 05:37 -
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04