Kritikan Mourinho Penting Untuk Perkembangan Shaw
Serafin Unus Pasi | 21 Maret 2018 09:56
Bola.net - - Kritikan terbuka yang dilancarkan Jose Mourinho kepada Luke Shaw dipercaya akan membantu perkembangan sang pemain menurut pandangan Ray Wilkins.
Perselisihan Mourinho dan Shaw sendiri memang tengah hangat dibicarakan beberapa hari terakhir. Sang pelatih dinilai terlalu kejam dalam mengkritik Shaw sehingga kepercayaan diri sang pemain dirasa mulai meluntur.
Akibat dari perselisihan tersebut, Shaw banyak diisukan tidak bahagia di United. Bek 22 tahun itu diisukan akan hengkang dari Old Trafford begitu bursa transfer dibuka.
Wilkins sendiri percaya bahwa Mou tidak bermaksud buruk dengan kondisi Shaw saat ini. Dia [Mourinho] ingin melihat reaksi dari Shaw, ujar Wilkins kepada Sky Sports.
Saya sedikit merasa kasihan kepada Luke, karena ketika ia di Southampton ia terlihat sebagai bek kiri paling menjanjikan di dunia, dan ia sudah tepat memilih untuk pindah ke Old Trafford.
Saya sendiri sudah berulang kali bilang bahwa ketika anda pindah ke Old Trafford, anda tidak bisa hanya bagus dalam teknik tetapi anda juga harus kuat secara mental. Anda harus memiliki mentalitas juara dan mungkin itulah yang dilihat Mourinho kurang dari Shaw saat ini. tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









