Kualitas Ibrahimovic Bikin Sanchez Terkagum-kagum
Dimas Ardi Prasetya | 22 Maret 2018 01:56
Bola.net - - Penyerang asal Chile Alexis Sanchez mengaku dirinya begitu terkesan dengan kualitas yang dimiliki oleh rekan setimnya di Manchester United Zlatan Ibrahimovic.
Ibrahimovic masih dianggap sebagai salah satu penyerang terbaik di Eropa. Status itu tak begitu saja luntur meskipun usianya sudah memasuki kepala tiga.
Pemain asal Swedia itu sudah membela MU sejak musim lalu. Ia sekarang ditemani oleh Sanchez yang pindah dari Arsenal pada bursa transfer musim dingin bulan Januari kemarin.
Artinya selama sekitar delapan pekan terakhir, Sanchez sudah berlatih dengan Ibrahimovic. Pemain berusia 36 tahun itu sendiri sejak Sanchez pindah ke Old Trafford memang belum pernah mendapat kesempatan untuk merumput lagi.
Pasalnya ia terkena cedera lutut lagi dan setelah pulih ia belum bisa membuat tubuhnya fit 100 persen untuk berlaga. Walau demikian, hal itu tak menghentikan Ibrahimovic untuk membuat Sanchez begitu terkesan dengan kemampuannya.
Saya berlatih selama satu setengah bulan dengan Zlatan dan kualitasnya sangat mengesankan, katanya kepada wartawan seperti dilansir Sportsmole.
Kami berbicara dan kami minum kopi bersama setiap hari, beber Sanchez.
Sementara itu pernyataan Sanchez ini sendiri sepertinya juga sekaligus memberikan bantahan atas laporan miring terkait dirinya baru-baru ini. Ia sebelumnya disebut suka mengasingkan diri dari rekan-rekannya di MU, contohnya saat waktunya makan siang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









