Lacazette ke Arsenal, Ini Reaksi Griezmann
Rero Rivaldi | 6 Juli 2017 13:50
Bola.net - - Alexandre Lacazette menerima pesan dukungan dari Antoine Griezmann usai ia menuntaskan transfernya ke semalam.
Pemain Prancis kini merupakan pemain termahal yang pernah dibeli Arsenal, usai didatangkan dari Lyon dengan menelan biaya 52 juta poundsterling.
Lacazette sebelumnya dikabarkan akan menyusul Griezmann ke Atletico Madrid di musim panas, namun tim Spanyol terkena embargo transfer dan terpaksa merelakan kepergian sang striker ke kubu Arsene Wenger.
Lacazette sebelumnya mengakui bahwa Griezmann sempat sering membujuknya bergabung dengan Atletico.
Namun Griezmann, yang juga gagal pindah ke Manchester United di musim panas, belum lama ini memberikan ucapan selamat pada rekannya di Prancis, usai resmi datang ke Premier League.
Amat bahagia untuk anda teman! Semoga banyak bikin golazo! tutur pemain Atletico di Twitter.
Dan berbicara usai transfernya resmi, Lacazette mengatakan di laman resmi klub: Saya ingin melakukan segalanya untuk memastikan kami memenangkan gelar juara.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







