Lakukan Perubahan Taktik Jitu, Milner Puji Pellegrini
Editor Bolanet | 5 Januari 2015 17:46
Milner sejatinya bermain di posisi sayap pada babak pertama. Namun pada babak kedua posisinya kemudian berganti menjadi penyerang bayangan.
Perubahan taktik yang dilakukan Pellegrini itu memang cukup sukses. Milner akhirnya berhasil mencetak dua gol sehingga mengantarkan The Citizens mengalahkan The Owl dengan skor tipis 2-1.
Manajer mengubahnya pada saat rehat, saya ditempatkan lebih ke tengah, dan sepertinya itu berhasil. Keputusan yang bagus darinya [Pellegrini], dia sudah sangat baik melakukan pekerjaannya,” puji Milner di situs resmi klub.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick Effect di Old Trafford: Derby Menang, Manchester United Terlihat Hidup Lagi
Liga Inggris 19 Januari 2026, 12:58
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26











