Lawan Aston Villa, Ralf Rangnick Konfirmasi Alex Telles Bakal Main
Serafin Unus Pasi | 15 Januari 2022 13:20
Bola.net - Manajer Manchester United, Ralf Rangnick membocorkan susunan line up timnya jelang melawan Aston Villa. Ia mengonfirmasi Alex Telles akan bermain di laga ini.
Dini hari nanti, Manchester United akan bertandang ke Birmingham. Mereka akan menantang Aston Villa di pertandingan pekan ke-22 EPL.
Di laga ini, Manchester United diperkirakan akan membuat beberapa pergantian pemain. Karena jadwal yang dilakoni MU cukup padat.
Rangnick mengonfirmasi salah satu pemain yang bakal bermain di laga ini adalah Alex Telles. "Dia [Telles] akan bermain di pertandingan ini [vs Villa]," ujar Rangnick kepada MUTV.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Layak Diberi Kesempatan
Menurut Rangnick, terlepas Shaw mendapatkan akumulasi kartu, Telles layak diberi kesempatan bermain. Karena ia menilai sang bek telah bekerja keras sehingga ia pantas diberi kesempatan.
"Ya, Luke memang mendapatkan suspensi sehingga ia tidak bisa bermain. Namun Alex layak mendapatkan kesempatan karena ia slelau bermain dengan baik,"
"Saya pribadi senang memiliki dua pemain seperti Luke dan Alex di posisi bek kiri. Situasi yang sama mirip dengan di pos bek kanan, di mana saya memiliki Diogo Dalot dan Aaron Wan-Bissaka,"
Banyak Opsi
Menurut Rangnick, gaya bermain Shaw dan Telles berbeda satu sama lain. Sehingga keduanya memberikan banyak opsi bagi tim pelatih.
"Saya rasa Alex lebih seperti offensive wingback. Situasi yang sama mirip dengan Diogo Dalot di sisi kanan,"
"Sementara kedua fullback asal Inggris kami [Shaw dan Wan-Bissaka] lebih seimbang saat bertahan dan menyerang. Jadi situasi ini membuat kami para pelatih memilih lebih banyak opsi," ujarnya.
Lanjutkan Momentum
Manchester United akan melakoni laga tandang di akhir pekan ini. Setan Merah akan menyambangi markas Aston VIlla di pekan ke-22 EPL.
Manchester United berharap meraih kemenangan di laga ini. Setelah mereka menyingkirkan Aston Villa dari ajang FA Cup di awal pekan kemarin.
Klasemen Premier League
(MUTV)
Baca Juga:
- Jadwal Siaran Langsung Premier League di SCTV Hari Ini, Sabtu 14 Januari 2022
- Prediksi Starting XI Manchester United Lawan Aston Villa: Harry Maguire dan Donny van de Beek Main?
- Sadis! Lini Pertahanan Manchester United Dicap Tak Lebih Bagus dari Tim Championship
- Idolakan Ronaldo dan Ronaldinho, CR7: Gelar Individu Saya Lebih Banyak dari Mereka
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





