Lingard: MU Harus Berjuang Untuk FA Cup
Serafin Unus Pasi | 19 Maret 2018 10:54
Bola.net - - Gelandang serang Manchester United, Jesse Lingard mengaku senang dengan keberhasilan timnya menembus babak semi final FA Cup musim ini. Lingard menyebut timnya harus bekerja keras agar bisa mengangkat trofi itu di akhir musim nanti.
Manchester United berhasil membooking satu tempat di babak semi final Liga Champions. Mereka berhasil mengalahkan Brighton & Hove Albion di babak perempat final dengan skor 2-0.
MU sendiri memang sudah beberapa waktu tidak memenangkan trofi tersebut. Terakhir kali mereka mengangkat trofi bergengsi itu pada tahun 2016 silam saat mereka masih dilatih oleh Louis van Gaal.
Lingard sendiri berharap timnya bisa menambah koleksi trofi FA Cup mereka di akhir musim nanti. Ya, tentu saja sangat menyenangkan bisa kembali ke Wembley, ujar Lingard kepada MUTV.
Semi final adalah partai yang sangat besar, dan seperti partai final, kami akan bermain di Stadion yang netral [Wembley]. Jadi kami sangat antusias dengan pertandingan ini,
Kesempatan sekecil apapun untuk memenangkan sebuah trofi akan sangat bagus untuk tim ini dan para fans. Jadi jika kami bisa meraih trofi itu di akhir musim, maka segalanya akan sangat baik.
Partai semi final membuat semua orang termotivasi dan kami memiliki sebuah tujuan untuk kami raih. Namun selain trofi ini, kami juga harus fokus di Premier League, untuk mempertahankan posisi kami di peringkat 2 dan terus menekan tim di atas kami. tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










