'Liverpool Akan Juara Bila Punya Kante di Skuat Mereka'
Afdholud Dzikry | 7 Februari 2017 08:25
Bola.net - - Mantan gelandang internasional Inggris, Owen Hargreaves mengklaim bahwa Liverpool akan menjadi penantang serius juara Premier League bila mereka memiliki N'Golo Kante dalam skuat mereka.
Gelandang Chelsea itu memang menjadi bahan perbincangan hangat akhir-akhir ini. Hanya butuh dua tahun sejak dia didatangkan Leicester, dia menjadi salah satu gelandang terbaik di Premier League.
Setelah musim lalu tampil gemilang di Leicester dan mengantar The Foxes menjadi juara Premier League untuk pertama kali dalam sejarah mereka, Kante tampil gemilang bersama Chelsea. The Blues dia antar ke puncak klasemen dan saat ini unggul sembilan poin dari rival terdekat mereka.
Dan menurut Hargreaves, Liverpool tak akan kehilangan kecepatan mereka dalam persaingan gelar dan kini terjatuh ke posisi kelima klasemen andai mereka punya Kante.
Liverpool butuh seorang pemikir pertahanan di lini tengah mereka. Bila mereka punya pemain seperti Kante, maka saya sepenuhnya yakin bahwa mereka akan bersaing untuk juara liga, ujarnya.
Kante secara harfiah melakukan pekerjaan untuk dua pemain, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11 -
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02 -
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Liverpool 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:07
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04