Liverpool Bersiap Hadirkan Penggawa PSG di Bursa Musim Dingin
Rero Rivaldi | 23 November 2017 14:50
Bola.net - - dikabarkan tertarik untuk menghadirkan gelandang , Javier Pastore.
Pastore belakangan disebut ingin meninggalkan Prancis di tengah musim, usai kesulitan menembus tim utama musim ini. Pemain 28 tahun baru empat kali bermain sebagai starter di PSG dan kini tempatnya di skuat Argentina jelang Piala Dunia tengah terancam.
Dengan pertimbangan tersebut, TMW mengklaim sejumlah klub tengah mengawasi situasi Pastore. Liverpool diklaim ingin merekrutnya di Januari, namun mereka akan bersaing dengan Inter Milan, Roma, dan Sevilla.
Pastore, yang terikat kontrak di Paris hingga Juni 2019, dikabarkan bisa ditebus dengan harga 17 juta pounds. Namun demikian, Pastore sendiri belakangan enggan membahas masalah masa depannya dan memilih fokus di Parc des Princes.
Di sisi lain, Chelsea juga kabarnya sudah lama meminati mantan pemain Palermo.
Pastore bergabung dengan PSG seharga 35 juta pounds di Agustus 2011 dan sudah memainkan lebih dari 230 pertandingan untuk klub.
Liverpool diperkirakan akan memperkuat tim di musim dingin mendatang, usai mencatat start kurang menawan di awal musim. The Reds tengah duduk di peringkat lima klasemen sementara Premier League, tertinggal 12 angka dari Manchester City.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04