Liverpool Hanya Bisa Tersandung Karena Masalah Ini
Aga Deta | 4 Desember 2024 14:06
Bola.net - Legenda Arsenal Ian Wright mengungkapkan keyakinannya bahwa hanya cedera pada pemain-pemain kunci yang bisa menghentikan Liverpool untuk meraih gelar Premier League pada akhir musim 2024/2025.
Liverpool berpisah dengan manajer legendaris Jurgen Klopp pada awal musim panas lalu. Di bawah asuhan pelatih baru Arne Slot, The Reds tampil luar biasa pada musim ini.
Di laga terakhirnya, Liverpool mencatat kemenangan 2-0 atas Manchester City di Anfield. Hasil itu memperkuat posisi mereka di puncak klasemen Premier League.
Liverpool memuncaki klasemen Premier League dengan raihan 34 poin dari 13 pertandingan. Mereka pun menjadi favorit untuk meraih gelar di akhir musim.
Penghambat Liverpool
Dalam acara The Kelly & Wrighty Show, Wright berbagi pendapat jujurnya tentang bagaimana Liverpool bisa terjatuh dalam persaingan gelar musim ini.
"Hanya cedera pemain kunci yang bisa menghentikan mereka," ungkap Wright.
"Bahkan dengan kiper utama mereka yang cedera, Kelleher bermain dengan sangat baik. Alisson mungkin tidak bisa membuat penyelamatan yang lebih baik."
Liverpool Tak Tertandingi
Meski sempat mengalami kekalahan mengejutkan 1-0 dari Nottingham Forest, Wright percaya Liverpool kini berada dalam posisi yang sangat kuat.
"Sekarang, mereka berada di posisi di mana tim lain harus mengejar mereka," lanjutnya.
"Mereka perlu kalah tiga atau empat kali, dan saya tidak melihat itu akan terjadi."
Sumber: Sportskeeda
Klasemen Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02 -
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Liverpool 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:07 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04