'Liverpool Lakukan Blunder Besar Soal Coutinho'
Ari Prayoga | 4 September 2017 03:14
Bola.net - - Eks pemain dan pelatih Liverpool, Graeme Souness menganggap The Reds melakukan kesalahan besar dengan ngotot mempertahankan playmaker Philippe Coutinho.
Coutinho menjadi target utama Barcelona di bursa transfer musim panas kemarin. Meski sang pemain sudah mengajukan transfer request, tapi klub Merseyside tetap bersikeras tak melepas pemain asal Brasil tersebut.
Alih-alih melakukan hal yang tepat, Souness justru menyebut keputusan Liverpool justru akan mengganggu keharmonisan di ruang ganti tim.
Ke depannya, apa yang akan dimiliki Jurgen Klopp dari seorang Coutinho di skuatnya? Akan ada beberapa pemain di ruang ganti yang tak suka padanya dan semuanya akan menaruh perhatian padanya, ujar Souness dalam kolomnya di The Sunday Times.
Apakah ia akan tetap memiliki komitmen seperti Coutinho di musim-musim sebelumnya? Hanya dia yang bisa menjawabnya. Saya akan menerima tawaran di atas 100 juta poundsterling untuk dia, lanjutnya.
Coutinho sendiri belum bermain di partai kompetitif bersama Liverpool di musim ini karena diklaim cedera punggung. Namun pemain 25 tahun itu justru bisa tampil membela Brasil di lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2018.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02 -
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Liverpool 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:07 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04