Liverpool Menyerah Dalam Perburuan Lallana?
Editor Bolanet | 4 Juni 2014 18:44
Sebelumnya, Liverpool cukup getol dalam memburu Lallana yang tampil apik sepanjang musim 2013-2014 lalu. Di akhir musim, The Reds pun melontarkan tawaran sebesar 20 juta Pounds. Karena tak ada reaksi positif dari Soton, mereka pun menaikkan tawaran menjadi 25 juta Pounds.
Namun, ternyata tawaran tersebut juga tak memperlihatkan reaksi positif dari pihak The Saints. Liverpool yang ingin agar transfer Lallana segera kelar sebelum dilangsungkannya Piala Dunia pun mulai kesal.
Menurut ESPN, klub asal Merseyside tersebut akhirnya mulai menimang alternatif untuk mendatangkan gelandang lain. Sebelumnya, sempat beredar kabar bahwa Liverpool bakal mendatangkan winger Bayern Munich, Xherdan Shaqiri, bila mereka tak bisa mendatangkan Lallana. [initial]
Sudah Baca?
- Lallana Ingin Keluar Dari Soton
- Tawaran Liverpool Ditolak, Lallana Kecewa Pada Soton
- Demi Lallana, Spurs Siap Relakan Townsend
- Rooney Ungkap Kelemahan Timnas Inggris
- Hamann Desak Liverpool Gaet Lallana
- Liverpool Naikkan Tawaran Untuk Lallana
- Liverpool Selangkah Lagi Dapatkan Rickie Lambert?
- Liverpool Siap Gelontorkan 80 Juta Pound Untuk Lima Pemain Ini
- Hoddle: Lallana Pantas Gantikan Wilshere
- Lallana: Saya Bukan Xavi Atau Iniesta
- Setelah Lallana, Liverpool Kini Incar Clyne
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



