Liverpool Tak Tertarik Pada Fonte
Dimas Ardi Prasetya | 16 Januari 2017 01:18
Bola.net - - Bek , Jose Fonte, ternyata sama sekali tak menarik minat manajer , Jurgen Klopp.
Beberapa waktu lalu, muncul rumor bahwa Fonte bisa jadi akan menyusul Dejan Lovren ke Liverpool. Kabar itu tak bertahan lama.
Fonte kemudian lebih sering dikait-kaitkan dengan Manchester United. Namun bek asal Portugal itu kemudian kembali dikaitkan dengan Liverpool setelah disebut meminta pihak klub untuk melepasnya pada Januari ini.
Fonte sendiri kian santer dikaitkan dengan The Reds karena mereka masih butuh pelapis yang bagus untuk Joel Matip yang rawan cedera. Selain itu mereka juga hanya punya satu cadangan bek siap main yakni Ragnar Klavan.
Akan tetapi, menurut laporan yang dilansir oleh Sky Sports News, rumor Fonte ke Liverpool itu sudah padam. Pasalnya Klopp disebut sama sekali tak berminat untuk memboyong bek 32 tahun tersebut ke Anfield.
Jika kabar itu memang benar, Klopp sepertinya tak tertarik untuk membeli Fonte karena ia kini sudah bisa memainkan Joe Gomez. Bek belia yang bisa main sebagai bek tengah, kanan maupun kiri itu sudah pulih dari cedera lutut parahnya dan ia juga sempat dimainkan di ajang Piala FA kontra Plymouth lalu.
Fonte didatangkan dari Crystal Palace pada tahun 2010 silam. Ia kemudian tampil di lebih dari 250 pertandingan bagi Southampton.
Gosip Transfer Lainnya:
- Zaza Resmi Gabung Valencia
- Maaf Chelsea, Manolas Tidak untuk Dijual
- Drogba Segera Lanjutkan Petualangan di Brasil
- Arsenal dan Man City Berebut 'New Balotelli'
- Beli Pemain Baru Atau Tidak, Montella?
- Chelsea Pulangkan Bamford
- Bayern Munchen Umumkan Perekrutan Sule dan Rudy
- Conte Beber Alasan di Balik Pencoretan Diego Costa
- PSG Ternyata Minati Memphis Depay
- Bos Dortmund Bantah Akan Datangkan Gelandang Arsenal Ini
- Conte Ogah Lepas Bintang Muda Chelsea ke Roma
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04