Liverpool Terjungkal di Markas Southampton, Fans Manchester United: Pucuk di Depan Mata!
Ari Prayoga | 5 Januari 2021 05:50
Bola.net - Liverpool meneruskan tren negatif mereka usai menyerah 0-1 kala melawat ke markas Southampton dalam laga Premier League 2020/21 pekan ke-17, Selasa (5/1/2021) dini hari WIB.
Gol tunggal kemenangan Southampton notabene dicetak oleh eks striker Liverpool, Danny Ings ketika pertandingan baru berjalan dua menit.
Berkat hasil ini, Liverpool masih menduduki posisi puncak klasemen meski kini berpotensi disalip Manchester United. Kedua tim masih memiliki poin sama, yakni 33. Namun, Setan Merah masih menyimpan tabungan satu laga tunda.
Kekalahan Liverpool di kandang Southampton pun disambut dengan suka cita oleh fans Manchester United di media sosial Twitter. Berikut beberapa di antaranya.
MU ada di persaingan juara!
Hari menyenangkan untuk fans MU
Wow, sudah berasa juara ya?
Makanya, jangan dukung #OleOut
Yakin nih bakal ada prank buat MU?
Sebuah fakta yang tak bisa dibantah
Tampaknya tidak ada satu pun yang menyangka
Semoga tidak berhenti sampai di sini
MU dan Milan, dua raksasa yang terbangun dari tidurnya
Warga Inggris pada kaget semua
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:08
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04