Lloris: Tottenham Selalu Lapar Kemenangan
Editor Bolanet | 6 Oktober 2016 10:55
Tim besutan Mauricio Pochettino ini kembali membuktikan bahwa mereka adalah pesaing gelar yang serius musim ini. Hingga pertandingan pekan ke tujuh EPL musim ini, mereka sukses mengumpulkan 17 poin dan berada di peringkat kedua.
Lloris sendiri percaya bahwa timnya terus berkembang setiap minggu dan selalu ingin meraih kemenangan di akhir pekan. Saya rasa kami selalu berkembang setiap minggu dan setiap bulan. Tim kami memang masih muda namun kami punya rasa lapar yang besar. Kami selalu lapar untuk mendapat performa yang bagus beber Lloris kepada website resmi Spurs.
Memang benar jika kami harus konsisten di Liga. Namun ketika anda bermain menghadapi tim besar seperti [] , kami harus menikmati permainan kami dan memainkan permainan terbaik kami seperti yang kami lakukan pada hari Minggu kemarin
Bagi saya, selalu penting untuk memenangkan pertandingan sebelum jeda Internasional, akan tetapi kami harus ingat bahwa Musim masih panjang dan kami harus tetap rendah hati tandas Kiper Tottenham tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








