Madrid atau MU, De Gea Putuskan Pekan Ini
Editor Bolanet | 13 Juni 2016 12:58
Pemain Spanyol hampir pindah ke raksasa La Liga, Real Madrid, di musim panas lalu, namun proses transfernya gagal di detik-detik akhir.
Real disebut masih memburu tanda tangan sang kiper, usai ia kembali menunjukkan performa luar biasa di bawah asuhan manajer Louis van Gaal musim lalu.
De Gea mengikat kontrak berdurasi empat tahun pada September silam dan menurut laporan Sunday Times, ada klausul khusus, yang hanya berlaku untuk Real, yang bisa aktif dalam beberapa hari mendatang.
Klausul bernilai 47 juta poundsterling tersebut harus diaktifkan pada hari Kamis jika Real memang benar-benar ingin membelinya.
Laporan yang sama mengatakan bahwa kawan terdekat sang kiper masih belum bisa tahu pasti apakah De Gea akan bertahan di Old Trafford atau tidak.
Namun Jose Mourinho disebut akan melakukan segalanya guna memastikan pemain terbaik MU musim lalu tersebut terus bertahan di Old Trafford musim depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








