Man of the Match Everton vs Liverpool: Seamus Coleman
Richard Andreas | 22 Juni 2020 03:18
Bola.net - Seamus Coleman layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match duel imbang Everton vs Liverpool (0-0) pada pekan ke-30 Premier League 2019/20, Senin (22/6/2020) dini hari WIB.
Laga bertajuk Derby Merseyside ini seharusnya jadi laga besar bagi Liverpool. Pasukan Jurgen Klopp wajib menang untuk melangkah mendekati trofi.
Sayangnya, Liverpool tidak bermain sesuai ekspektasi, mungkin jeda tiga bulan membuat kaku gerak para pemain. Sebaliknya, justru Everton yang tampil lebih baik dan menciptakan beberapa peluang.
Di tengah permainan apik Everton itu ada nama Seamus Coleman yang bersinar. Baca selengkapnya di bawah ini ya, Bolaneters!
Sinar Seamus Coleman
Bermain sebagai bak kanan, mungkin Coleman tidak terlalu diperhatikan seperti Richardlison dan Calvert-Lewin. Namun, dialah yang beberapa kali menetralisir serangan Liverpool lewat Sadio Mane.
Coleman tampil sanga disiplin dengan 4 tekel sempurna (tertinggi dalam pertandingan) dan 2 kemenangan dalam duel udara. Dia juga membuat 3 clearances dan 2 intersep.
Berkat Coleman, Mane tampak kesulitan bermain sebaik biasanya. Inilah yang membuat Everton tampil percaya diri meski masih mengandalkan serangan balik.
Whoscored memberikan rating 7,1 untuk Coleman, salah satu yang terbaik dalam pertandingan.
Sumber: Whoscored
Baca ini juga ya!
- Jadi Pahlawan Chelsea, Christian Pulisic: Tak Ada yang Spesial
- Hasil Pertandingan Everton vs Liverpool: Skor 0-0
- Liverpool Sudah Layangkan Tawaran untuk Koulibaly
- Terungkap, Wayne Rooney Pernah Sarankan Manchester United Beli Idrissa Gueye
- Peringatan dari Van Dijk: Pengalaman Juara Akan Bawa Liverpool ke Level yang Lebih Tinggi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19










