Man of the Match Fulham vs Chelsea: Mason Mount
Aga Deta | 17 Januari 2021 02:57
Bola.net - Mason Mount layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias Man of the Match dalam laga Fulham vs Chelsea dalam lanjutan Premier League, Minggu (17/1/2021) dini hari WIB.
Chelsea menantang Fulham dalam laga pekan ke-19 di Craven Cottage. Tim asuhan Frank Lampard tersebut mengalahkan The Cottagers dengan skor tipis 1-0.
The Blues memastikan kemenangan atas Fulham berkat gol Mason Mount. Gelandang asal Inggris itu menjebol gawang Alphonse Areola pada menit ke-78.
Hasil ini membuat Chelsea naik ke peringkat 7 klasemen sementara Premier League dengan poin 29. Sedangkan Fulham menempati peringkat 18 dengan poin 12.
Man of the Match
Sepanjang laga, Mount mencatatkan tiga dribel sukses, tujuh operan kunci dan tingkat kesuksesan operan sebesar 90,3%. Dia juga mencetak gol kemenangan Chelsea lewat sepakan keras di menit ke-78.
Lewat voting di situs resmi Premier League, Mount terpilih sebagai Man of the Match. Pemain asal Inggris itu mendapatkan 60,9% suara.
Dia unggul atas kiper Fulham Alphonse Areola yang mendapatkan 13,8% suara di urutan kedua. Di urutan ketiga ada kiper Chelsea Edouard Mendy dengan 12,5% suara.
Sumber: Premier League
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan Fulham vs Chelsea: Skor 0-1
- Sudah Cetak Gol, Timo Werner Diharapkan Bisa Konsisten di Chelsea
- Sederet Alasan Chelsea Bakal Menghentikan Tren Buruk Mereka di Kandang Fulham
- Tinggalkan Chelsea, Fikayo Tomori Merapat ke AC Milan?
- Chelsea Masih Ikonsisten, Lampard: Tolong Beri Kami Waktu!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59 -
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04