Man of the Match Luton Town vs Chelsea: Cole Palmer
Gia Yuda Pradana | 30 Desember 2023 21:45
Bola.net - Chelsea menang saat melawan Luton Town di Kenilworth Road pada pekan ke-20 Premier League 2023/2024, Sabtu (30/12/2023). Laga Luton vs Chelsea itu berkesudahan 2-3.
Chelsea memimpin 2-0 di babak pertama melalui gol-gol Cole Palmer menit 12 dan Noni Madueke menit 37. Di babak kedua, Chelsea menjauh berkat gol kedua Cole Palmer pada menit 70. Luton lalu menipiskan selisih skor melalui gol eks Chelsea, Ross Barkley, di menit 80, serta gol Elijah Adebayo di menit 87.
Selain mencetak dua gol, Cole Palmer juga mencatatkan satu assist dalam laga ini. Dia pun mendapatkan rating tertinggi dalam laga Luton vs Chelsea versi WhoScored, yakni 8,8.
Statistik Cole Palmer vs Luton Town

Main: 90 menit
Tekel: 0
Intersep: 0
Sapuan: 1
Blok: 0
Operan: 27
Akurasi operan: 77,8%
Crossing: 0
Crossing akurat: 0
Operan panjang: 6
Operan panjang akurat: 5
Operan terobosan: 0
Operan terobosan akurat: 0
Operan berpeluang gol: 2
Assist: 1
Dribel sukses: 2
Dilanggar lawan: 0
Tembakan: 5
Tembakan tepat sasaran: 3
Gol: 2
Rating WhoScored: 8,8.
Sumber: WhoScored
Hasil dan Jadwal Premier League 2023/2024 Pekan 20

Sabtu, 30 Desember 2023
19:30 WIB Luton Town 2-3 Chelsea
22:00 WIB Manchester City vs Sheffield United
22:00 WIB Aston Villa vs Burnley
22:00 WIB Crystal Palace vs Brentford
22:00 WIB Wolverhampton vs Everton
Minggu, 31 Desember 2023
00:30 WIB Nottingham Forest vs Manchester United
21:00 WIB Tottenham vs Bournemouth
21:00 WIB Fulham vs Arsenal
Selasa, 2 Januari 2024
03:00 WIB Liverpool vs Newcastle
Rabu, 3 Januari 2024
02:30 WIB West Ham vs Brighton
Klasemen Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Hal Ini yang Buat Solskjaer Gagal Jadi Pelatih Interim MU Lagi
Liga Inggris 13 Januari 2026, 15:12
-
Abaikan MU, Conor Gallagher Bakal Gabung ke Klub Premier League Ini
Liga Inggris 13 Januari 2026, 14:56
-
Tersisih dari FA Cup, MU Bakal Gelar Laga Uji Coba di Arab Saudi?
Liga Inggris 13 Januari 2026, 14:40
-
Michael Carrick Segera Latih MU, Legenda Setan Merah Ini Siap Jadi Asistennya
Liga Inggris 13 Januari 2026, 14:26
LATEST UPDATE
-
Hasil Newcastle vs Man City: Gol Injury Time Bawa Satu Kaki City ke Final
Liga Inggris 14 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Roma vs Torino: Gol Menit Akhir Ilkhan Hentikan Langkah Giallorossi
Liga Italia 14 Januari 2026, 05:07
-
Xabi Alonso Out, Jurgen Klopp Tertarik Untuk Arsiteki Real Madrid
Liga Spanyol 14 Januari 2026, 03:59
-
Rekap Hasil Piala Asia U-23: Sudah 6 Tim Lolos ke Perempat Final
Asia 14 Januari 2026, 03:56
-
Prediksi Chelsea vs Arsenal 15 Januari 2026
Liga Inggris 14 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Albacete vs Real Madrid 15 Januari 2026
Liga Spanyol 14 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Inter vs Lecce 15 Januari 2026
Liga Italia 14 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Koln vs Bayern 15 Januari 2026
Bundesliga 14 Januari 2026, 02:30
-
Liverpool Dihantam Cedera, Tapi Ogah Belanja Januari 2026 Ini
Liga Inggris 14 Januari 2026, 02:12
-
AC Milan Buang-buang Peluang Lawan Fiorentina, Fullkrug pun Kecewa
Liga Italia 14 Januari 2026, 01:32
-
AC Milan, Bersabarlah dengan Ardon Jashari
Liga Italia 14 Januari 2026, 01:00
-
Apa Kabar Kondisi Rio Ngumoha Usai Tampil di Laga Liverpool vs Barnsley?
Liga Inggris 14 Januari 2026, 00:44
-
Prediksi Napoli vs Parma 15 Januari 2026
Liga Italia 14 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22


