Man of the Match Manchester City vs Chelsea: Hakim Ziyech
Richard Andreas | 9 Mei 2021 01:51
Bola.net - Hakim Ziyech layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match Manchester City vs Chelsea, duel pekan ke-35 Premier League 2020/21, Sabtu (8/5/2021).
Bertandang ke Etihad Stadium, Chelsea pulang dengan 3 poin lewat kemenangan 2-1. Laga ini dianggap sebagai pemanasan menjelang final Liga Champions 2020/21 nanti.
Man City sempat unggul terlebih dahulu melalui Raheem Sterling di ujung babak pertama (44'), tapi Chelsea bisa membalikkan kedudukan di babak kedua lewat aksi Hakim Ziyech (63') dan Marcos Alonso (90+2')
Hasil ini memaksa Man City menunda pesta juara mereka sedikit lebih lama lagi, sedangkan Chelsea meraup 3 poin penting dalam persaingan mengamankan zona Liga Champions.
Gol Ziyech
Gol Ziyech krusial untuk mengubah keadaan. Saat itu Man City mendapatkan momentum, Ziyech berhasil menyamakan kedudukan dan membuat Chelsea bermain percaya diri.
Ziyech membuat total 50 sentuhan, 88% umpan sukses, 1 umpan kunci, 4 dribel sukses, 2 tekel sukses, dan 3 tembakan tepat sasaran.
Whoscored memberikan rating 8,3 untuk performa Ziyech, tertinggi di antara pemain lain di lapangan. Kontribusi golnya begitu penting bagi kemenangan Chelsea.
Sumber: Whoscored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Prediksi Villarreal vs Ajax 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 19:30
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
Otomotif 19 Januari 2026, 18:45
-
Prediksi Real Madrid vs Monaco Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 18:26
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









