Man of the Match Manchester City vs Leeds United: Stuart Dallas
Asad Arifin | 10 April 2021 21:31
Bola.net - Leeds United menang atas Manchester City pada laga pekan ke-32 Premier League musim 2020/2021. Leeds United meraih kemenangan dengan skor 2-1 pada laga di Stadion Etihad, Sabtu (10/4/2021) malam WIB.
Dua gol Leeds United diborong Stuart Dallas pada menit ke-42 dan 90+1. Sementara, gol tunggal Man City dicetak Ferran Torres pada menit ke-76. Leeds bermain dengan 10 pemain sejak Liam Copper dikartu merah pada menit 45+1.
Walau kalah, Man City tetap ada di puncak klasemen. The Citizen meraih 74 poin dari 32 laga yang sudah dimainkan. Sedangkan, Leeds kini berada di posisi ke-9 dari 31 laga yang dimainkan.
Man of the Match
Stuart Dallas sangat layak untuk mendapat gelar Man of the Match. Pemain 29 tahun tampil sangat bagus. Dia memberi energi yang besar untuk lini tengah Leeds dalam menyerang dan bertahan.
Stuart Dallas mencetak dua gol yang sangat vital. Namun, bukan itu saja kontribusi pemain asal Irlandia Utara. Dallas menjadi pemain paling sering melakukan pemulihan bola [8 kali] dan dua sapuan.
Dallas juga membuat satu intersep yang menjadi bukti bahwa dia ikut membantu Leeds bertahan.
Berdasarkan situs resmi Premier League, Dallas terpilih sebagai Man of the Match. Dallas mendapat 78.8 persen suara. Unggul jauh dari Patrick Bamford yang berada di posisi kedua dengan 10 persen suara.
Selamat, Dallas!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Minta Maaf Setengah Hati ala Pep Guardiola: Menyesal, Lalu Serang Balik Bos PGMOL
Liga Inggris 28 Januari 2026, 11:18
-
MU Menggila Bersama Michael Carrick, Sang Mantan Ikut Berbahagia!
Liga Inggris 28 Januari 2026, 10:59
-
Dilemma MU Soal Harry Maguire: Carrick Ingin Dia Bertahan, Tapi Wilcox Tidak!
Liga Inggris 28 Januari 2026, 10:51
-
Bye MU! Andre Onana Mau Balikan dengan Sang 'Mantan' di Musim Panas 2026
Liga Inggris 28 Januari 2026, 10:31
LATEST UPDATE
-
Man City vs Galatasaray: Pulang ke Etihad, Ilkay Gundogan Merasa Aneh
Liga Champions 28 Januari 2026, 12:48
-
Jeremy Doku Sesumbar! Yakin Musim Ini Bakal jadi Tahun Terbaik di Man City
Liga Inggris 28 Januari 2026, 12:41
-
Apa yang Dibutuhkan Real Madrid untuk Finis di Delapan Besar Liga Champions?
Liga Champions 28 Januari 2026, 12:20
-
Daftar Tim Lolos 16 Besar Liga Champions, 4 Klub Dipastikan Tersingkir
Liga Champions 28 Januari 2026, 12:12
-
Liga Champions Memanas, 5 Klub Inggris Masih Kejar Delapan Besar, Arsenal Aman
Liga Champions 28 Januari 2026, 11:40
-
Mengapa Erling Haaland Mandul, Guardiola?
Liga Inggris 28 Januari 2026, 11:36
-
Jujur Banget! Pep Guardiola Akui Oscar Bobb Ngebet Tinggalkan Man City
Liga Inggris 28 Januari 2026, 11:28
-
Minta Maaf Setengah Hati ala Pep Guardiola: Menyesal, Lalu Serang Balik Bos PGMOL
Liga Inggris 28 Januari 2026, 11:18
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05


