Man United Menang, Suara Fans: Gak Ada Maguire, Enak Dilihat, Titip Salam Buat Mata-Matic!
Gia Yuda Pradana | 3 Mei 2022 04:45
Bola.net - Manchester United berhasil membungkus kemenangan 3-0 atas Brentford di laga kandang terakhir musim ini duel pekan ke-35 Premier League 2021/22, Selasa (3/5/2022).
Bermain di Old Trafford, MU tampil dominan sejak awal pertandingan. Aliran serangan MU berjalan apik dengan duet Mata-Bruno-Ronaldo. Brentford melawan, tapi tidak maksimal dalam penyelesaian akhir.
Tiga gol MU kali ini datang dari kaki Bruno Fernandes (9'), Cristiano Ronaldo (61'), dan Raphael Varane (72'). Brentford beberapa kali mengancam, tapi David De Gea tampil impresif.
Kemenangan ini penting bagi MU di laga kandang terakhir musim 2021/22 dan untuk menjaga posisi di zona Eropa klasemen sementara.
Hasil ini pun disambut gembira oleh fans MU yang cukup kritis terhadap performa tim beberapa pekan terakhir. MU akhirnya kembali meraih kemenangan dengan main apik.
Tidak hanya itu, laga ini juga diyakini jadi panggung perpisahan untuk sejumlah pemain MU yang mungkin meninggalkan tim di akhir musim nanti. Lantas apa kata fans Setan Merah? Scroll ke bawah yuk, Bolaneters!
Hari kemenangan beneran
Kok gak dari awal musim
THR dari MU nih
Full senyum
Pengaruh dua pemain
Modal buat musim depan
Makasih ya Mata dan Matic
Untung gak dirusak
Enak diliatnya
Sumber: Manchester United, Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








