Mana yang Benar, Ronaldo Tak Respek ke Ten Hag atau Ten Hag Permalukan Ronaldo?
Ari Prayoga | 21 Oktober 2022 09:09
Bola.net - Cristiano Ronaldo masih menjadi topik pembicaraan hangat di media sosial. Setelah walk out di laga melawan Tottenham, kini ia resmi tak masuk skuad Manchester United versus Chelsea.
Sebelumnya, Ronaldo menjadi sorotan lewat aksi pergi ke ruang ganti di akhir laga saat Manchester United menjamu Tottenham di Old Trafford, Kamis (20/10/2022) dini hari WIB.
Erik ten Hag kabarnya merasa kesal dengan sikap Ronaldo tersebut. Dengan dukungan dari petinggi klub, Ten Hag pun akhirnya memberikan sanksi instan kepada Ronaldo.
Pro Kontra Kasus Ronaldo
Aksi walk out Ronaldo ini menimbulkan pro kontra. Banyak pihak yang mengecam CR7 karena dianggap sudah tak menghormati Erik ten Hag selaku pelatihnya di Manchester United.
Namun, tak sedikit pula yang menilai bahwa Ten Hag telah mempermalukan Ronaldo lewat keputusannya. Salah satu yang bersikap demikian adalah Piers Morgan.
Morgan yang dikenal sebagai fans berat Arsenal merupakan seorang host ternama Inggris. Ia memang dikenal sebagai sahabat dekat Ronaldo.
Berikut sejumlah pro kontra yang ada di media sosial mengenai konflik Ronaldo dan Ten Hag selengkapnya.
Pembelaan Piers Morgan
"Cara Ten Hag tampak senang mempermalukan Cristiano sangat menyedihkan," kata Morgan di media sosial.
"Menempatkan pesepakbola terhebat di dunia di bangku cadangan, membuatnya berulang kali melakukan pemanasan, bahkan tidak menggunakannya sebagai pemain pengganti, sangat tidak menghormati pencetak gol terbanyak United musim lalu."
Fans Ronaldo akui idolanya salah
Makin ke sini makin ke sana
Ronaldo ngerasa di-PHP
Ronaldo kenapa sih?
Fans Ronaldo harusnya sadar
Yang salah tuh MU
Masih banyak kok
Boikot MU tanpa Ronaldo
Sudah hilang respek sama Ronaldo
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSV Eindhoven vs Napoli: Kota Teknologi Bertemu Kota Seni di Liga Champions
Liga Champions 21 Oktober 2025, 16:25 -
Arsenal vs Atletico Madrid: Bagaimana Rekor The Gunners Melawan Tim Asal Spanyol?
Liga Champions 21 Oktober 2025, 16:19 -
Mengenal Diogo Moreira, Rider Muda Asal Brasil yang Jadi Rookie Honda di MotoGP 2026
Otomotif 21 Oktober 2025, 16:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi Real Madrid vs Juventus 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:29 -
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Liverpool 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:07 -
Dilema Juventus: Biaya Pemecatan Igor Tudor dan Beban Finansial Klub
Liga Italia 21 Oktober 2025, 21:47 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25 -
Villarreal vs Manchester City: Berapa Gol Bakal Dicetak Erling Haaland?
Liga Champions 21 Oktober 2025, 21:15 -
Prediksi Atalanta vs Slavia Praha 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 20:58 -
Prediksi Sporting Lisbon vs Marseille 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 19:57 -
Prediksi AS Monaco vs Tottenham 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 19:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Dari Postecoglou hingga De Boer, Inilah Masa Kepelatihan Tersingkat di Premier League
Editorial 21 Oktober 2025, 00:58