Manchester City Diam-diam Main Mata dengan Griezmann
Rero Rivaldi | 17 November 2017 12:40
Bola.net - - Manchester City dikabarkan sudah menghubungi striker Atletico Madrid, Antoine Griezmann, dan membicarakan kemungkinan pindah ke Etihad di akhir musim.
Griezmann diyakini tinggal sedikit lagi akan bergabung dengan rival City, Manchester United, musim panas lalu. Namun ia lantas memutuskan tetap bertahan di Metropolitano setelah FIFA menjatuhkan hukuman embargo transfer hingga Januari pada Atleti.
Atletico akan bisa mendaftarkan Diego Costa sebagai bagian dari skuat mereka di awal 2018 mendatang, meski Griezmann diperkirakan baru akan hengkang di bursa musim panas, alih-alih pada Januari mendatang.
Laporan yang beredar di Prancis awal pekan ini mengindikasikan bahwa Barcelona sudah mencapai kesepakatan dengan sang striker, namun Sport mengatakan bahwa Manchester City baru saja menanyakan pada Griezmann apakah ia tertarik untuk bermain di Premier League.
Griezmann memiliki klausul sebesar 170 juta pounds dalam kontraknya, namun Barcelona, Manchester United, dan City, disebut siap mengeluarkan dana besar demi mendapatkan servis pemain Prancis.
Bintang berusia 26 tahun baru membuat tiga gol dari 13 penampilan di semua kompetisi musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions Memanas, 5 Klub Inggris Masih Kejar Delapan Besar, Arsenal Aman
Liga Champions 28 Januari 2026, 11:40
-
Mengapa Erling Haaland Mandul, Guardiola?
Liga Inggris 28 Januari 2026, 11:36
-
Jujur Banget! Pep Guardiola Akui Oscar Bobb Ngebet Tinggalkan Man City
Liga Inggris 28 Januari 2026, 11:28
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Athletic Club vs Sporting - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:18
-
Live Streaming Pafos vs Slavia Praha - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:17
-
Live Streaming Ajax vs Olympiacos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:16
-
Live Streaming Club Brugge vs Marseille - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:15
-
Live Streaming Leverkusen vs Villarreal - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:14
-
Live Streaming PSV vs Bayern - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:10
-
Live Streaming Liverpool vs Qarabag FK - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:09
-
Live Streaming PSG vs Newcastle - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:08
-
Live Streaming Man City vs Galatasaray - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:07
-
Live Streaming Arsenal vs Kairat - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:06
-
Live Streaming Barcelona vs Copenhagen - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:05
-
Live Streaming Monaco vs Juventus - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:04
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04




