Manchester City Sudah Ingatkan Liverpool Soal Balotelli
Editor Bolanet | 8 September 2016 10:00
Liverpool merasa bahwa mereka sudah menemukan solusi yang tepat atas kepergian Luis Suarez, ketika mendatangkan Balotelli dari AC Milan dengan harga 16 juta pounds dua tahun silam.
Namun demikian, The Reds akhirnya menyesal setelah sang pemain menunjukkan penampilan di bawah standar, hingga akhirnya dilepas secara gratis ke Nice di musim panas. Balotelli hanya mampu mencetak empat gol dalam 28 penampilan di Anfield.
Menurut laporan The Independent, Liverpool sempat mendapatkan peringatan dari Manchester City bahwa mereka hanya akan mendatangkan masalah jika membeli Balotelli.
Balotelli sempat tiga musim berkarir di Etihad, usai Roberto Mancini membelinya dengan harga 23 juta poundsterling.
Namun rupanya, peringatan dari City tersebut hanya sekedar menjadi angin lalu bagi Liverpool, yang akhirnya justru menyesal pernah menampung pemain Italia. [initial]
(id/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04