Manchester United Berminat Angkut Gelandang Real Madrid Ini
Serafin Unus Pasi | 10 Oktober 2024 21:00
Bola.net - Ada rumor baru datang dari Manchester United. Tim berjuluk Setan Merah berminat untuk merekrut Aurelien Tchouameni di tahun 2025.
Seperti yang sudah diketahui, Manchester United sedang melakukan perombakan di tim mereka. Setan Merah sedang merombak skuad mereka.
Salah satu posisi yang mereka cari adalah lini tengah. MU butuh gelandang baru untuk menggantikan Christian Eriksen dan Casemiro yang kabarnya tahun depan akan mereka lepas.
Dilansir Todofichajes, Manchester United punya target baru untuk memperkuat lini tengah mereka. Setan Merah berencana untuk mengamankan jasa Aurelien Tchouameni dari Real Madrid.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Gelandang Serba Guna

Menurut laporan tersebut, Manchester United sangat tertarik untuk mengamankan jasa sang gelandang di tahun 2025 nanti.
Tchouameni dinilai adalah gelandang komplet. Ia bisa bermain di beberapa posisi di lini tengah mereka dengan sangat baik.
Itulah mengapa pemain Timnas Prancis itu dikabarkan jadi incaran Manchester United di tahun 2025 mendatang.
Boleh Pergi

Menurut laporan tersebut, Manchester United berpotensi untuk mengamankan jasa Tchouameni di tahun depan.
Sang gelandang dikabarkan tidak menjadi pilihan utama di skuad El Real. Sehingga ia diizinkan untuk pergi di tahun depan.
Jadi jika MU memberikan tawaran yang bagus untuk sang pemain, maka Real Madrid rela untuk menjualnya di tahun depan.
Mahar Transfer

Manchester United dikabarkan harus menyiapkan uang dalam jumlah besar untuk mengamankan jasa Tchouameni.
El Real dilaporkan hanya mau menjual sang gelandang di angka 80 juta Euro di musim panas nanti.
Klasemen Premier League
(Todofichajes)
Baca Juga:
- Kritikan Pedas untuk Bruno Fernandes: Kapten Kok Beri Teladan Buruk untuk Timnya!
- Tidak Jadi Dipecat, Erik Ten Hag Bakal Siapkan Manchester United untuk Hadapi Brentford
- Ini Aspek yang Bikin Matthijs De Ligt Terlihat Flop di Manchester United
- Bukan Cedera, Noussair Mazraoui Ternyata Absen Karena Punya Kelainan Jantung?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





