Manchester United Buru Servis Ezequiel Garay
Rero Rivaldi | 24 Agustus 2017 13:00
Bola.net - - Bek , Ezequiel Garay, tengah diamati oleh sejumlah klub - termasuk di antaranya duo Premier League, Manchester United dan Tottenham.
Pemain Argentina berusia 30 tahun merupakan seorang bek tengah berpengalaman dan akan menarik perhatian banyak tim jika ia memang akan dilepas.
Ia turun sebagai starter di laga pembuka Valencia di La Liga melawan Las Palmas - di mana Simone Zaza mencetak gol yang menentukan kemenangan tim di duel itu.
Namun Garay juga layak dipuji karena ia membantu timnya mencatat clean sheet, hingga dikabarkan membuat scout Tottenham, United, Juventus, dan juga Benfica, yang hadir di laga itu, terkesan.
SuperDeporte mengabarkan bahwa Setan Merah mengirimkan pemandu bakat Carlos Ruiz ke laga tersebut, dan juga kepala departemen pemandu bakat di Spanyol, Javier Ribalta.
Jose Mourinho memulai musim ini dengan menduetkan Phil Jones dan Eric Bailly di jantung pertahanan, sementara Victor Lindelof duduk di bangku cadangan.
Namun Lindelof, yang bergabung dengan transfer senilai 31 juta pounds dari Benfica, terlihat masih butuh waktu lama untuk menyesuaikan diri.
United masih punya Chris Smalling dan Marcos Rojo, namun Mourinho disebut kurang puas dengan dua pemain tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





